Monev Penampungan CKTI Asal NTB
Mataram – Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Nusa Tenggara Barat melalui Bidang Pengawasan Keternagakerjaan melakukan kunjungan kerja ke Dinas Tenaga Kerja Kota Batam, acara yang diikuti oleh Tim Satgas TKI non prosudural Provinsi Nusa Tenggara Barat dan pejabat lainnya dalam rangka koordinasi terkait dengan pembinaan, pengawasan, pemantauan dan pencegahan CTKI non prosudural asal NTB di beberapa tempat penampungan dan pelabuhan penyebrangan di Kota Batam Provinsi Kepulauan Riau pada tanggal 19 sampai 21 Juli 2017
Diketahui dalam Tempat penampungan dan lokasi pelabuhan penyeberangan beberapa bulan lalu terdapat sebanyak 21 orang TKIB asal NTB Meninggal Dunia yang melakukan pemberangkatan secara ilegal menuju negara tujuan seperti Malaysia